Tujuan Public Relation
Adapun tujuan dari public relation dapat dibagi menjadi beberapa, antara lain:
Performance Objective
Public relation adalah aktivitas komunikasi untuk menggambarkan citra perusahaan kepada publiknya, menjalankan serangkaian aktivitas untuk membuat dan memperkaya identitas dan citra perusahaan dimata stakeholders.
Public relation adalah aktivitas komunikasi untuk menggambarkan citra perusahaan kepada publiknya, menjalankan serangkaian aktivitas untuk membuat dan memperkaya identitas dan citra perusahaan dimata stakeholders.
Support of Customer Market Objective
Aktivitas public relation dipakai untuk melakukan identifikasi permasalahn yang muncul berkaitan dengan kegiatan komunikasi yang dijalankan oleh perusahaan dengan menintikberatkan pembahasan di identifikasi tingkat kesadaran konsumen, sikap dan persepsi konsumen pada produk tayangan yang ditawarkan perusahaan.
Hasil identifikasi itu selanjutnya bisa
dijadikan untuk bahan pertimbangan perusahaan dalam penerapan strategi
pendekatan yang sesuai.
Aktivitas public relation dipakai untuk melakukan identifikasi permasalahn yang muncul berkaitan dengan kegiatan komunikasi yang dijalankan oleh perusahaan dengan menintikberatkan pembahasan di identifikasi tingkat kesadaran konsumen, sikap dan persepsi konsumen pada produk tayangan yang ditawarkan perusahaan.
0 Komentar